Inspiratif! Kisah-Kisah Kegagalan Orang Sukses

- 28 Juli 2020, 00:02 WIB
Ilustrasi. *Pixabay
Ilustrasi. *Pixabay /Pixabay/

Baca Juga: Mencapai Tidur yang Berkualitas Penting untuk Menjaga Kesehatan

Van Gogh tidaklah terkenal pada masa hidupnya dan lebih dikenal karena penyebab ia meninggal. Sepanjang hidupnya pun ia hanya bisa menjual satu lukisan ciptaannya kepada seorang teman.

Namun begitu, ia tidak pernah menyerah dan terus melukis. Ia justru mulai terkenal pada awal abad 20 karena gaya lukisnya banyak ditiru oleh pelukis Jerman dan Fauvis. Lukisan termahalnya saat ini dihargai sekitar $142,7 juta.

4. Albert Einstein

Albert Einstein. *Pixabay
Albert Einstein. *Pixabay

Albert Einstein adalah fisikawan berkebangsaan Jerman yang lahir pada 14 Maret 1979. Teorinya yang terkenal adalah teori relativitas yang menjadi satu dari dua pilar utama dari fisika modern bersama fisika kuantum.

Rumus buatannya yang terkenal ialah rumus kesetaraan massa-energi E=mc2. Mungkin, Anda pernah menemukan rumus persamaan ini saat dulu Anda sekolah?

Einsten tidak dapat berbicara hingga ia berusia empat tahun, dan tidak bisa membaca hingga ia berusia tujuh tahun. Tetapi dengan kecintaannya terhadap fisika dan ilmu alam, ia pun memenangkan Piala Nobel pada 1921 atas jasanya terhadap fisika teoretis dan penemuan terhadap hukum efek fotolistrik.

Selain itu, Einstein juga menjadi kiblat dari fisika modern.

Baca Juga: MotoGP Andalusia 2020: Valentino Rossi Berhasil Finish di Posisi Ketiga

Halaman:

Editor: Fauzian Ahmad


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah