10 Manfaat Air Putih untuk Kesehatan, Selain Mencegah Dehidrasi Khasiatnya dapat Memelihara Kesehatan Kulit

- 1 Desember 2023, 09:25 WIB
10 Manfaat Air Putih untuk Kesehatan, Selain Mencegah Dehidrasi Khasiatnya dapat Memelihara Kesehatan Kulit
10 Manfaat Air Putih untuk Kesehatan, Selain Mencegah Dehidrasi Khasiatnya dapat Memelihara Kesehatan Kulit / Pixabay @cocoparisienne/

Minum air putih yang cukup bermanfaat untuk membantu jantung agar bisa bekerja dengan baik. Pasalnya, kekurangan cairan menyebabkan lebih sedikit darah di dalam tubuh sehingga dapat menurunkan tekanan darah dan meningkatkan detak jantung.

10. Meningkatkan stamina

Tubuh membutuhkan energi untuk menjalani aktivitas sehari-hari. Sumber energi tidak hanya diperoleh dari makanan. Konsumsi air putih yang cukup juga dapat membuat tubuh tidak mudah lemas selama bergerak dan beraktivitas.

Demikian manfaat minum air putih untuk kesehatan sebagaimana dilansir dari berbagai sumber, semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Nurhendra Wibowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x