Gudang Forwarder Indport Express Solusi Import Barang dari China

- 2 April 2024, 13:12 WIB
Gudang Forwarder Indport Express
Gudang Forwarder Indport Express /Tangkapan Layar/Istimewa

HALOYOUTH - Saat ini, pasar indonesia banyak didominasi oleh produk produk import China. Hal ini karena banyaknya barang barang China yang memiliki model yang unik dan harga yang jauh lebih rendah dari pasaran.

Atas hal tersebut semakin banyak minat pelaku usaha yang ingin mencari produk jualan dari China karena bisa mendapatkan margin yang lebih besar. Namun, salah satu hal penting untuk mengirim barang import dari China yaitu memiliki gudang Forwarder yang menampung barang untuk dikirim ke Jakarta.

Sebab, supplier china tidak dapat mengatur pengiriman ke Jakarta sehingga importir perlu mengatur pengiriman sendiri dengan memberikan alamat gudang dan kode marking pada supplier.

Baca Juga: Mafia Diduga Terlibat Dalam Kebijakan Impor Beras, Anggota Komisi III DPR RI Minta APH Ikut Awasi

Namun, bagi pelaku usaha yang ingin mencoba import dari China bisa menggunakan gudang Forwarder Indport Express yang ada di China. Gudang Indport Express tersebar 3 daerah seperti Guangzhou, Yiwu dan Shenzhen.

Nantinya, pelanggan bisa tanyakan pada admin di Jakarta dengan nomor layanan Customer Service 08117707686 untuk meminta alamat gudang dan kode marking untuk kiriman barang milik para pelanggan. Kode marking adalah tanda pengenal dari barang kiriman milik para pelangga biasanya berupa kode perusahaan, kode daerah di Indonesia dan nama pemilik barang.

Di Indport Express rute Jakarta sendiri memiliki kode marking JCS/MRS/…… JCS adalah kode perusahaan, MRS adalah kode pengiriman ke Pelabuhan di Jakarta, hal ini karena ada pengiriman ke batam juga, untuk part terakhir pelanggan bisa tanyakan kode marking untuk nama barang milik pada admin.

Baca Juga: Singgung Pengadaan Barang dan Jasa di Pemerintah, Presiden Jokowi Mengaku Sedih Banyak Produk Impor

Setelah mendapatkan alamat gudang dan kode marking barang dari Admin Indport Express Jakarta, selanjutnya pelanggan bisa berikan alamat dan kode marking tersebut pada supplier barang yang ingin dibeli, sehingga supplier akan mengirimkan pada alamat tersebut dengan kode marking yang tertempel dalam setiap dus.

Halaman:

Editor: Imam Tantowi

Sumber: beragam sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x