Cara Pasangan Joko dan Jelin Membagi Anak Kembarnya Bermain Badminton, Bilqis Prasista...

Ade
17 Mei 2022, 18:41 WIB
Zelin Resiana, Bilqis Prasista dan Bilqis Pratista /Instagram @zelinresiana09/

HALOYOUTH-Nama Bilqis Prasista kini menjadi perbincangan pecinta bulutangkis Indonesia setelah mengalahkan nomer satu dunia Akane Yamaguci dua set langsung.

Bilqis Prasista yang baru pertama kali bermain diajang turnamen bergengsi Uber Cup 2022 ini mampu memberikan kerjutan bagi senior-seniornya.

Bilqis mampu bermain dengan percaya diri ketika berhadapan dengan lawanya yang memiliki kemampuan yang mumpuni.

Tetapi hal itu tidak membuatnya ciut untuk membungkam lawan seperti Akane Yamaguci yang banyak ditakuti tunggal putri.

Baca Juga: Naik Hingga 184 Tingkat, Bilqis Prasista Cs 'Panen' Ranking Dunia Pasca Piala Uber 2022

Anak dari legenda pebulutangkis dari pasangan Joko Suprianto dan Zelin Resiana yang sudah beberapakali menjuarai dibeberapa turnamen.

Joko dan Zelin mempunyai anak kembar yaitu Bilqis Prasista dan Bilqis Pratista ternyata keduanya juga mengikuti jejak kedua orang tuanya.

Joko dan Zelin membagi pengawasan untuk kedua putrinya bermain badminton.

Bilqis Prasista mengingukti ayah utuk tunggal putri, dan Bilqis Prastista mengukuti jejak sang ibu Jelin yang bermain di sektor ganda putri.

Baca Juga: Ranking BWF Dejan Ferdinansyah-Gloria Emanuelle Widjaja Penghancur Juara Dunia di Thailand Open 2022

"Ngototnya seperti ibunya, tetapi motivasi bermainya juga seperti ibunya, kalo permainan mirip sama sayah", ucap Joko seperti dikutip dari Youtube PB Djarum pada 17 Mei 2022

Namun sayangnya Bilqis prastista tidak meneruskan jejak sang kedua orang tua, ia lebih memilih untuk berkuliah.

Bilqis yang saat ini menjadi perbincangan pecinta bulutangkis Indonesia karena mempunyai skil dan tingkat analisis permain yang diatas rata-rata.

Mampu membuat pecinta bulutangkis terpukau dengan permainannya yang mempunyai ketenangan.

Baca Juga: Sempat Terpuruk, Apri/Siti Gacor, Putri KW Balik Keadaan, Tim Putri Indonesia Tembus Final SEA Games 2021

Berikut profil kembaran Bilqis Prasista yaitu Bilqis Pratista seperti yang dikutip Haloyouth dari PB Djarum pada Kamis 12 Mei 2022.

Nama : Bilqis Pratista

Nama panggilan : Bilqis

Nama Panggung : Bilqis

Tempat tgl Lahir : Magelang, 24 Mei 2003

Sektor : Tunggal putri, ganda putri

Tahun bergabung : 2018

Tangan : kanan

Bilqis Pratista sama seperti kembaranya Bilqis Prasista juga memiliki kemampuan yang mumpuni.***

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: pbdjarum.org

Tags

Terkini

Terpopuler