Buntut Konflik Panas Lee Zii Jia dan BAM, Menpora Malaysia Ahmad Faizal Turun Gunung, Ada Apa?

- 22 Januari 2022, 09:36 WIB
Keputusan Lee Zii Jia keluar dari BAM berbuntut panjang, atlet Badminton tersebut dipastikan absen membela Malaysia selama 2 tahun
Keputusan Lee Zii Jia keluar dari BAM berbuntut panjang, atlet Badminton tersebut dipastikan absen membela Malaysia selama 2 tahun /Instagram Leeziijia/

HALOYOUTH - Konflik antara Lee Zii Jia dengan Asosiasi Bulutangkis Malaysia (BAM) terus berlanjut.

Seperti yang sudah ramai diberitakan bahwa Lee Zii Jia, telah mengambil keputusan keluar dari jajaran tim nasional bulutangkis Malaysia.

Lantas, atas keputusannya tersebut BAM mengeluarkan sanksi tegas terhadap Lee Zii Jia.

Pihak BAM memberikan sanksi berupa larangan bermain selama dua tahun di semua ajang turnamen.

Baca Juga: Hentikan Sanksi BAM, Fans Buat Petisi Dukung Lee Zii Jia dan Goh Jin Wei 'Don't Banned'

Selain itu, Lee Zii Jia pun juga terancam tidak bisa mewakili Malaysia, di setiap ajan turnamen yang ia ikuti.

Maka dengan sanksi tersebut, karir pebulutangkis ranking tujuh dunia itu terancam kandas.

Alhasil banyak pihak yang merasa tidak setuju dan memprotes sanksi tersebut.

Bahkan Menteri Pemuda dan Olahraga (menpora) Malaysia, Datuk Seri Ahmad Faizal Azumu harus turun tangan mengatasi konflik tersebut.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: New Straits Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x