Selain Lee Zii Jia, Pebulutangkis Top Dunia Ini Buat Negaranya Murka Hingga Putuskan Pindah

- 24 Januari 2022, 09:51 WIB
Tunggal putra Malaysia Lee Zii Jia
Tunggal putra Malaysia Lee Zii Jia /Foto via Reuters/Andrew Boyers/

 

HALOYOUTH - Pemain tunggal putra andalan nomor 1 Malaysia, Lee Zii Jia saat ini tengah menjadi pusat perhatian setelah bersitegang dengan Badminton Association of Malaysia (BAM).

Hal tersebut disebabkan dengan keluarnya Lee Zii Jia dari Pelatnas yang ternyata berbuntut panjang. BAM nampak marah dengan keputusan Lee Zii Jia yang memilih keluar dari Pelatnas BAM.

Keluarnya Lee Zii Jia dari BAM agar ia bisa mendapatkan sponsor baru dan juga bisa memilih pelatihnya sendiri. Tak hanya itu saja, Lee Juga nantinya bisa memilih turnamen mana saja yang akan ia ikuti.

Baca Juga: Bikin Geleng-geleng Kepala, Segini Harga Raket Anthony Ginting dari Tahun 2014-2021

Sementara itu, Malaysia sendiri rencananya akan menargetkan Lee Zii Jia untuk Olimpiade Paris 2024 sehingga mereka tidak akan begitu saja melepaskan pemainnya.

Meski sempat mendapat penolakan agar Lee Zii Jia mengurungkan niatnya untuk keluar dari BAM, namun Lee tetap ngotot hingga akhirnya BAM memberikan sanksi yang sangat tegas.

Dikabarkan BAM tidak akan mendaftarkan Lee Zii Jia diajang turnamen BWF selama dua tahun terhitung sejak 18 Januari 2022 kemarin.

Baca Juga: Disebut Tak Berguna, Pebulutangkis Hebat Dunia Ini Putuskan Gantung Raket

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x