Untung Besar, Legenda Bulutangkis Malaysia Katakan ini ke Marcus-Kevin dkk di Piala Thomas 2022, Iri....

- 13 April 2022, 10:58 WIB
Tim Thomas Indonesia
Tim Thomas Indonesia /Instagram/@badminton.ina

Baca Juga: Kejuaraan Bulutangkis Asia 2022 Tayang Dimana? Ini Saluran Televisi yang Menyiarkannya

Sebagai informasi tambahan, Malaysia tergbung kedalam Grup D bersama Jepang, Inggris, dan Selandia Baru di Piala Thomas 2022.

Sementara, Indonesia tergabung kedalam Grup A bersama Korea Selatan, Thailand, dan Singapura.

Saat ini, Indonesia menyandang status juara bertahan di Piala thomas yang meraih diraih pada edisi 2021 lalu.

Kala itu, Marcus-Kevin dkk beehasil mengalahkan China dengan skor telak 3-0 di partai final.

Baca Juga: Update Ranking BWF Terbaru Usai Korea Open 2022, Fajar-Rian Gusur Chia-Soh, Jojo Ancam Kudeta Lee Zii Jia...

Pencapaian itu membuat Indonesia kembali menghidupkan prestasi di Piala Thomas yang terakhir kali pada edisi 2002.

Kini, Skuad Indonesia memikul beban berat untuk mempertahankan gelar juara Piala Thomas 2022.***

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: NST


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x