Terbaru, Daftar Pemain Lolos Final Malaysia Masters 2022, Ada 4 Wakil Indonesia

- 10 Juli 2022, 02:46 WIB
Rinov rivaldy / pitha haningtyas mentari / Djarum Badminton
Rinov rivaldy / pitha haningtyas mentari / Djarum Badminton /

HALOYOUTH - Berikut update Daftar Pemain Lolos ke partai final Malaysia Masters 2022 yang akan digelar, Minggu 10 Juli 2022.

Daftar wakil Indonesia yang memastikan tiket ke partai final ada 4 wakil, diantaranya di nomor tunggal putra, Chico Aura Dwi Wardoyo.

Di nomor ganda putra, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto dan akan terjadi All Indonesia Final.

Baca Juga: Kento Momota Beri Pujian Kepada Juara Malaysia Open 2022, Begini Tanggapan Viktor Axelsen

Kemudian, ada satu wakil lagi di sektor ganda campuran, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari. Pasangan ini menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang tersisa di nomor ganda campuran.

Sebelumnya waki Indonesia di ganda campuran Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari menjadi wakil Indonesia pertama yang meraih tiket semifinal.

Hal ini, lantaran pasangan Indonesia berhasil unggul dari wakil Belanda, Robin Tabeling/Selena Piek dua set langsung dengan skor akhir 21-18 dan 21-14.

Baca Juga: Duet Praveen Jordan, Melati Daeva Umbar Pesona Senyum yang Mempesona, Netizen: Cantik Banget

Pada sektor tunggal putra Chico Aura Dwi Wardoyo sukses mengalahkan wakil China, Lu Guang Zu lewat tiga gim dengan kemenangan 20-22, 23-21, 21-19.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x