Pasca Ditinggal Flandy Limpele, Ganda Putra Malaysia Melempem, BAM Akan Rekrut Pelatih Ini?

- 19 Juli 2022, 20:08 WIB
Pelatih asal Indonesia dikabarkan akan di depak dari BAM
Pelatih asal Indonesia dikabarkan akan di depak dari BAM /@aarinchianyengfong/ instagram/

Karena itu, Aaron Chia sangat melihat sosok pelatih seperti Flandy Limpele bersamanya, Aaaron merasa nyaman.

"Kami perlu percaya antara satu sama lain. Kami perlu percaya dengan pelatih Flandy dan dia juga perlu percaya pada kami," ungkap Aaron Chia, seperti dikutip Haloyouth.com dari Berita Harian.

"Hanya dengan itu, kami bisa memupuk kerja sama yang baik," ujarnya

"Beliau seorang yang positif. Setiap hari akan memberi kata-kata penyemangat dan itu menjadi motivasi positif untuk kami," tutur Aaron Chia.

Baca Juga: Bukan Aaron Chia/Soh Wooi Yik, Ganda Putra Ini Kena Amuk Rexy Mainaky Usai Tumbang di Singapore Open 2022

Bahkan, Nur Izzuddin sendiri mengakui jika ia memiliki mental yang masih lemah karena selalu kalah oleh ganda putra Indonesia.

"Mental yang tidak cukup kuat, terlepas dari rekor pertemuan yang timpang, membuat kami cukup sulit untuk mengalahkan pasangan Indonesia," kata Nur Izzuddin seperti dikutip Haloyouth.com dari Harian Metro.

"Mungkin kami terlalu berlebihan dan kekuatan mereka, menyebabkan kami tidak bisa fokus penuh," tuturnya Nur

"Sehingga mengganggu ritme pertandingan kami," ujarnya lagi.

Baca Juga: Karena Hal Ini, Rionny Mainaky Bangga Kepada Tim Bulutangkis Indonesia di BWF World Tour 2022

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: NST Berita Harian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x