5 Pemain Asia yang Patut Diperhatikan di Piala Dunia U 17 2023, Salah Satunya Disebut Mirip dengan Arjen Robbe

- 11 November 2023, 20:24 WIB
5 Pemain Asia yang Patut Diperhatikan di Piala Dunia U 17 2023, Salah Satunya Disebut Mirip dengan Arjen Robben
5 Pemain Asia yang Patut Diperhatikan di Piala Dunia U 17 2023, Salah Satunya Disebut Mirip dengan Arjen Robben /Instagram @pssi

HALOYOUTH - Turnamen sepakbola terbesar di dunia yaitu Piala Dunia U 17 telah resmi bergulir sejak tanggal 10 November hingga 2 Desember 2023.

Sebagai tuan rumah Piala Dunia U 17 2023, Timnas Indonesia akan bersaing dengan 23 negara lainnya dalam memperebutkan gelar juara, sebagai tim debutan Timnas Garuda hanya menargetkan bisa lolos ke babak 16 besar.

Tergabung di Grup A Piala Dunia U 17 2023, Timnas Indonesia akan bersaing dengan Ekuador, Maroko dan Panama, selain tim-tim top Eropa, Afrika dan Amerika, tim-tim Asia juga patut untuk diwaspadai.

Setidaknya ada 4 wakil Asia, selain Indonesia yaitu Korea Selatan, Jepang, Iran dan Uzbekistan y5diperkuat pemain-pemain muda berbakat.

Baca Juga: 5 Pesepakbola Naturalisasi yang Akan Menjadi Pemain Kunci Timnas Indonesia di Ajang Piala Dunia U 17 2023

Berikut 5 pemain Asia yang patut jadi perhatian di Piala Dunia U 17 2023.

1. Ryunosuke Sato (Timnas Jepang)

Di urutan pertama ada pemain asal Jepang bernama Ryunosuke Sato memiliki kemampuan teknik yang mengesankan dan intelejensi tinggi, ia dianggap sebagai pemain muda yang jenius.

Lahir di Tokyo pada 16 Oktober 2006 Ryunosuke Sato saat ini berusia 17 tahun, di usianya yang masih muda, pemain ini memiliki semangat yang tinggi, sehingga sering bolak-balik membantu serangan maupun pertahanan Tim Bintang Muda FC Tokyo.

Halaman:

Editor: Saepudin Bahri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x