Mengenang Jejak Sejarah Indonesia Melalui Bangunan Ikonik di Jakarta, Nomor 6 Masjid Istiqlal?

- 23 Agustus 2023, 23:00 WIB
Monas (Monumen Nasional), Bangunan Bersejarah Bagi Kemerdekaan Indonesia
Monas (Monumen Nasional), Bangunan Bersejarah Bagi Kemerdekaan Indonesia /Pixabay/Andriawan

HALOYOUTH - Jakarta untuk saat ini masih menjadi sebagai ibu kota Indonesia yang memiliki sejarah panjang yang tercermin dalam ragam bangunan bersejarah yang tersebar di seluruh kota.

Bangunan-bangunan yang ada di Jakarta ini telah menjadi saksi bisu perjalanan waktu dan peristiwa penting dalam perjalanan sejarah Indonesia.

 

Bangunan bersejarah yang menjadi saksi bisu perjalanan Indonesia itu ternyata salah satunya masjid Istiqlal.

Berikut ini bangunan bersejarah di Jakarta yang wajib di kenang dan kamu ketahui sejarahnya.

1. Monumen Nasional (Monas)

Monumen Nasional atau Monas adalah ikon Jakarta yang tak terelakkan. Dibangun untuk mengenang perjuangan bangsa Indonesia dalam merebut kemerdekaan.

Baca Juga: Tanpa Keluar Kocek Gede! Inilah Sederet Rekomendasi Tempat Ngopi Murah Meriah di Jakarta

Halaman:

Editor: Eko Hidayat

Sumber: beragam sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x