Banyak Orang Menyerah, Apa Penyebabnya?

- 26 Juli 2020, 11:27 WIB
Ilustrasi menyerah. *Pixabay
Ilustrasi menyerah. *Pixabay /Pixabay/

7. Tidak Pernah Memvisualisasikan Hal yang Mungkin

Jangan takut untuk memvisualisasikan cita-cita dan mimpi Anda untuk segera diwujudkan. Lakukan hal yang dapat mendekatkan diri Anda kepada mimpi dan cita-cita itu dengan semangat dan dukungan yang tinggi kepada diri sendiri.

8. Merasa Bersalah Pada Diri Sendiri

Merasa bersalah kepada diri sendiri dan terus menerus menyalahkan diri Anda adalah tindakan yang jauh dari self-love. Sebaiknya, Anda segera berdamai dengan diri sendiri dan belajar untuk memaafkannya. Lakukan yang terbaik untuk diri Anda dan jangan lupa berikan reward untuk diri Anda sendiri.

Baca Juga: 25 Juli 2020, Tokyo Laporkan Angka Tertinggi Kedua Lonjakan Kasus Harian COVID-19

9. Bekerja Berlebihan

Kegiatan bekerja berlebihan adalah salah satu indikasi Anda menyerah. Bekerja berlebihan bukanlah menandakan Anda bekerja keras, tetapi Anda menjadi orang sibuk yang tak mengenal waktu istirahat.

10. Melihat Kegagalan Sebagai Sinyal Kembali ke Masa Lalu

Berpikir bahwa gagal adalah tanda kembali ke masa lalu bukanlah hal yang tepat untuk mengevaluasi kegagalan Anda. Tapi, memandang sebuah kegagalan harus diiringi dengan mencintai diri sendiri, berusaha lagi lebih maksimal, meminta dukungan orang-orang terdekat, serta bangkit kembali.***

Halaman:

Editor: Fauzian Ahmad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x