MasyaaAllah! Inilah Manfaat Sujud Ketika Sholat saat Hamil

- 21 November 2022, 17:37 WIB
Manfaat sujud saat sedang hamil
Manfaat sujud saat sedang hamil /StockSnap/Pixabay/

2. Melatih Pernafasan saat Melahirkan

Bunda, manfaat kedua dari sujud saat sholat untuk ibu hamil yaitu, dapat melatih pernafasan saat melahirkan nanti.

Selain itu, sujud dalam sholat juga dapat menghindari posisi sungsang pada bayi, sehingga memudahkan bunda untuk melahirkan secara normal.

3. Menghindar Penyakit Saraf

Sujud saat sholat untuk ibu hamil juga dapat menghindari terjadinya penyakit saraf, bagi ibu maupun bayi.

Baca Juga: 3 Hal Dilarang Dalam Islam Saat Suami Istri Bertengkar, Nomor 2 Jangan Umbar Aib

4. Membenarkan Posisi Janin

Selain itu, sujud saat hamil juga dapat membenarkan posisi janin agar tidak sungsang atau kepada berada diatas.

5. Meringankan Sakit Kepala

Banyak pemicu yang menyebabkan sakit kepala saat hamil, entah itu hormon atau anemia. Dengan sujud saat sholat dapat membantu melancarkan aliran darah, sehingga bisa meringankan sakit kepala untuk ibu hamil.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x