Bolehkah Mencukur Rambut dan Memotong Kuku Saat Hendak Berqurban? Ini Menurut Ustadz Adi Hidayat

- 29 Juni 2022, 12:35 WIB
ilustrasi qurban.
ilustrasi qurban. /Unsplash.com/Kasper Lau

HALOYOUTH - Qurban merupakan ibadah sunnah yang dilakukan setiap tahun pada bulan Dzulhijjah oleh semua umat muslim yang mampu.

Adapun rangkaian ibadah sunnah yang dilaksanakan pada bulan Dzulhijjah adalah:

1. Puasa Dzulhijjah yang dilaksanakan pada tanggal 1 Dzulhijjah sampai dengan tanggal 7 Dzulhijjah.

2. Puasa Tarwiyah yang dilaksanakan pada tanggal 8 Dzulhijjah.

3. Puasa Arafah yang dilaksanakan pada tanggal 9 Dzulhijjah.

4. Berqurban bagi yang mampu dan dilaksanakan pada tanggal 10 Dzulhijjah

Baca Juga: MasyaaAllah! Inilah Keutamaan Berkurban yang Wajib Diketahui oleh Seorang Muslim

Seperti dikutip dari kanal YouTube Ceramah Pendek dengan judul 'Hukum Mencukur Rambut dan Memotong Kuku Ketika Qurban || Ustadz Adi Hidayat Lc MA yang diunggah pada 7 Agustus 2017.

Dikatakan bahwa sunnah yang dilakukan sebelum pelaksanaan qurban diantaranya tidak boleh memotong kuku dan mencukur rambut dimulai pada tanggal 1 dhulhijjah sampai dengan hewan qurban nya disembelih atau saat niat berqurban terucap sampai dengan selesai penyembelihannya.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x