Apa Ciri-ciri Depresi yang Jarang Orang Sadari? Salah Satunya Malas Melakukan Kebiasaan Sehari-hari

10 Maret 2021, 20:17 WIB
Ciri-ciri depresi yang jarang orang tahu /Pixabay/Victoria_Borodinova/

 

HALOYOUTH.COM – Masalah atau stres yang tidak kunjung teratasi bisa berujung menjadi depresi.

Namun banyak orang yang tidak menyadari adanya gejala depresi yang sedang dialami.

Mereka menganggap bahwa keadaan baik-baik saja, bisa saja nyatanya mereka malah sedang dalam kondisi depresi.

Baca Juga: BREAKING NEWS! Yunho TVXQ Diselidiki Polisi, Begini Klarifikasi SM Entertainment

Apalagi di zaman sekarang, teknologi semakin merambah menjadikan manusia ingin terlihat sempurna di mata manusia melalui sosial media.

Itu salah satu contoh tindakan menuntut diri sendiri yang tidak disadari bisa membuat seseorang tertekan atau stres.

Berikut 9 ciri-ciri depresi yang perlu Anda tahu, dilansir dalam WebMD.

1.Suara di kepala semakin kejam

Setiap orang adalah pengritik terburuk bagi dirinya sendiri, tapi ketika mengalami depresi pengritik dalam diri menjadi semakin kasar dan berubah menjadi pesimis.

2. Perawatan rutin yang biasa dilakukan mulai menurun

Banyak kebiasaan yang dilakukan di setiap harinya.

Namun saat sedang depresi, tidak jarang orang akan malas melakukan kebiasaan sehari-harinya.

 

3. Merasa bersalah

Baca Juga: Sinopsis Tensei Shitara Slime Datta Ken Episode 9 Kembali Rilis dan Memasuki Season 2

Ketika Anda merasa bersalah secara berlebihan, bisa jadi itu tanda depresi.

 

4. Anda merasa lelah tetapi tidak bisa tidur nyenyak

Banyak orang berfikiran, sesorang yang sedang depresi biasanya tidak akan bangun dari tempat tidur.

Mungkin itu benar, tetapi tidak seluruh waktu ditempat tidur digunakan untuk istirahat tertidur lelap.

Bisa jadi memikirkan sesuatu atau gelisah tanpa lita tidak tau penyebabnya.

5. Berhenti menjawab teks dan pesan lainnya

Ketika tidak bisa mengumpulkan semangat dipagi hari, dan enggan untuk sekedar bercakap dengan yang lainnya, bisa jadi itu merupakan depresi yang sedang melanda.

6. Sensitif terhadap hal-hal kecil

Umumnya orang yang sedang mengalami depresi cenderung menjadi perasa, mudah tersinggung.

Baca Juga: Anime Violet Evergarden The Movie dari Studio Kyoto Animation Raih Penghargaan dari Pemerintah Kyoto

Kegelisahan dan ketidak sabaran menjadi ciri khas yang bisa dilihat secara kasat mata.

7. Sulit untuk fokus

Ketika seorang melakukan sesuatu sering gagal fokus, ini pertanda Anda sedang tidak baik-baik saja.

Perlu dicek ya, barangkali Anda memang sedang mengalami depresi.

8. Minum lebih banyak

Sebagian orang ketika depresi ditandai dengan hilangnya mood, namun ada beberapa juga yang melampiasakan dengan minum air lebih banyak.

Difikirnya hal itu akan merubah perasaan menjadi lebih tenang, tapi ternyata tidak.

Dengan memperbanyak minum malah akan memperpanjang depresi dan membuat lebih sulit melakukan hal-hal yang sehat. ***

 

Editor: Purnama

Sumber: webMD

Tags

Terkini

Terpopuler