Waspada! Banyak yang tak Menyadari Mengkonsumsi Buah Setelah Minum Obat Ternyata Berbahaya

- 18 Februari 2022, 14:55 WIB
Ilustrasi buah/Waspada! Banyak yang tak Menyadari Mengkonsumsi Buah Setelah Minum Obat Ternyata Berbahaya
Ilustrasi buah/Waspada! Banyak yang tak Menyadari Mengkonsumsi Buah Setelah Minum Obat Ternyata Berbahaya /Pexels/Karolina Grabowska

HALOYOUTH- Kebanyakan orang yang tidak bisa minum obat dengan cara menelan denga air mineral pasti akan melakukan apa saja agar bisa menelan obat dengan mudah.
 
Apalagi yang tidak menyukai rasa obat pahit tersebut, ada yang melakukannya dengan cara di tumbuk obat tersebut lalu dicanpurkan dengana air.
 
Tapi cara itu tidak bisa dengan orang yang tidak suka rasa pahit, cara alternatifnya yaitu dengan mengkombinasikan obat tersebut dengan buab-buahan, pasti kebanyak orang melakukan cara itu agar dapat dengan mudah menelan obat.
 
Tapi ternyata mengkonaumsi buah-buahan berdampingan dengan obat sangatlah tidak dianjurkan bagi kesehatan, bukan nya membuat sembuh tapi bisa saja membuat kamu semakin sakit parah.
 
 
Menurut beberapa pakar kesehatan ada jenis obat yang memang memiliki interaksi dengan makanan dan minuman tertentu, interaksi itu ada yang meningkatkan kinerjanya mencapai dosis toksis atau ada yang menurunkan kinerja obatnya.
 
Lantas apa saja buah-buahan yang dilarang ketika selesai mengkonsumsi obat
 
 
Dikutip dari kanal youtube Sehat Secara Alami " Pantangan makan buah-buahan setelah mengkonsumsi obat" tanggal tayang 17 Februari 2022.
 
 
1. Pisang
 
Salah satunya pisang untuk menghilangkan rasa pahit mulai sekarang hindari hal itu, sebab kandungan kalium pada pisang dapat mengganggu fungsi obat dan efeknya menyebabkan denyut jantung tidak teratur.
 
Pisang adalah salah satu buah yang sering digunakan bagi mereka yang tidak terbiasa menelan obat dengan air, padahal makan buah setelah minum obat apalagi buah pisang dapat memghambat kinerja obat.
 
 
2. Jeruk
 
Jika kamu sudah mengkonsumsi obat tekanan darah maka memakan jeruk setelah meminum obat adalah kegiatan yang sangat keliru.
 
Sebab jeruk akan memberikan perlawanan terhadap obat dengan memingkatkan tekanan darah, makan buah setelah minum obat terutama jeruk aktivitas yang sebaiknya dihindari.
 
Buah jeruk sangat tidak baik direkomendasi dikonsumsi bersama dengan obat pereda demam dan obat penenang, karena bisa memberikan efek samping seperti kerusakan otot, rasa kantuk, hingga berhalusinasi.
 
3. Apel
 
Buah yang kerap dijadikan oleh-oleh saat mengunjungi orang sakit ini ternyata tidak baik dikonsumsi dekat dengan waktu minum obat, khususnya obat yang berjenis obat asma, pereda demam, atau obat alergi. Beri jeda waktu makan buah setelah minum obat sekitar 4 jam diantara waktu minum obat.
 
 
4. Semangka
 
Sebaiknya buah semangka tidak dikonsumsi dengan obat gagal jantung atau hipertensi karena bisa membuat kesehatan tersebut bisa jadi semakin parah.
 
Pada sebagian obat lainnya contohnya antibiotik atau obat penetralisir asam lambung konsumsi berdekatan dengan buah kaya vitamin C, termasuk semangka bisa menurunkan efek aktivitas kerja obat.
 
5. Durian
 
Durian kaya akan kandungan alkohol,netanol, etanol, dan sulfut yang bisa berbahaya bagi penderita tekanan darah tinggi, penyakit jantung, asam lambung, kolesterol tinggi, diabetes, dan asam urat.***

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x