Wajib Tahu, Inilah 5 Jenis Jerawat, Penyebab dan Cara Mengatasinya

- 2 April 2022, 15:20 WIB
Ilustrasi Jerawat di wajah. Wajib Tahu, Inilah 5 Jenis Jerawat, Penyebab dan Cara Mengatasinya
Ilustrasi Jerawat di wajah. Wajib Tahu, Inilah 5 Jenis Jerawat, Penyebab dan Cara Mengatasinya /Pixabay.com/SharonMcCutcheon

HALOYOUTH - Apakah Anda tahu jenis-jenis jerawat yang sedang Anda derita? Perlu diketahui bahwa terdapat beberapa jenis-jenis jerawat dan setiap jenis jerawat mempunyai cara penanganan yang tentunya berbeda-beda, jika anda salah dalam mengenali jerawat dan cara penganganannya, justru hal tersebut akan semakin memperparah masalah jerawat anda.

Penasaran jerawat kamu termasuk kedalam jenis jerawat yang mana?

Yukkk mari kita simak penjelasan lima jenis-jenis jerawat, penyebab dan cara mengatasinya berikut ini:

1. Pustule

Jenis jerawat yang ini mengandung cairan nanah, jerawat tersebut muncul diakibatkan ketidak seimbangan hormon atau perubahan hormon pada tubuh. Jerawat pustule biasanya muncul diarea wajah, dada, leher, pungggung. Jerawat ini ditandai dengan benjolah putih yang dikelilingi warna kulit yang kemerahan. Jerawat pustule ini bisa tumbuh dengan ukuran yang cukup besar dan jumlah banyak disatub area.

Baca Juga: Ampuh Wajib Coba! Cara Menghilangkan Jerawat yang Membandel dengan Bahan Alami

Jerawat ini bisa diatasi dengan obat jerawat pustule atau skincare yang mempunyai kandungan asam salisilat.

2. Jerawat papula.
Jerawat papula yaitu jenis jerawat kecil yang biasanya tidak terdapat pusat nanah yang berwarna putih ataupun kuning.

Jerawat papula sendiri terbentuk ketika kulit mengalami kelebihan minyak atau sebum dan sel-sel kulit mati yang menumpuk yang menyebabkan pori-pori menjadi tersumbat, dan penyumbatan tersebut akan membentuk komedo.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x