Hindari 5 Hal ini Jika Jerawat Ingin Sembuh

- 26 April 2022, 17:31 WIB
Ilustrasi Jerawat di wajah.
Ilustrasi Jerawat di wajah. /Pixabay.com/SharonMcCutcheon

Bukan hanya itu saja, kegiatan memencet jerawat ini, bisa menimbulkan wajah menjadi berdarah, akibat yang dipencet tadi, dan ini bisa menimbulkan rasa perih pada kulit wajah Anda.

Baca Juga: Wajib Tahu, Inilah 5 Jenis Jerawat, Penyebab dan Cara Mengatasinya

Maka, lebih baik dihindari ya!

2. Hindari penggunaan makeup yang berat

Mungkin beberapa dari kalian sering menutupi jerawat menggunakan makeup yang berat, seperti sering memakai foundation, bedak yang tebal dan lainnya

Perlu diketahui, bahwa penggunaan makeup yang berlebih, atau pemakaian yang sering, bisa menyumbat pori-pori wajah

Serta bahan-bahan kimia yang ada di makeup tersebut, bisa memperparah jerawat. Dan bisa juga menimbulkan permasalahan baru di kulit wajah Anda, seperti wajah menjadi kusam, atau timbulnya komedo

Baca Juga: Ampuh Wajib Coba! Cara Menghilangkan Jerawat yang Membandel dengan Bahan Alami

3. Hindari penggunaan skincare beralkohol

Skincare yang beralkohol bukan hanya memperparah jerawat, tetapi skincare yang beralkohol bisa merusak lapisan-lapisan sel kulit

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah