Program Kartu Prakerja Gelombang 12 Dipastikan akan Dibuka Kembali, Ini Pernyataan Jokowi

- 11 Februari 2021, 12:00 WIB
Pembukaan Program Kartu Prakerja gelombang 12
Pembukaan Program Kartu Prakerja gelombang 12 /Instagram @prakerja.go.id/

4. Masukkan data diri dan ikuti petunjuk pada layar untuk menyelesaikan proses pemeriksaan akun. Dalam proses ini, siapkan KTP dan Kartu Keluarga (KK) untuk memudahkan memasukan data.

5. Setelah akun Anda aktif, ikuti Tes dan Kemampuan Dasar secara online yang ada pada situs.

6. Klik 'Gabung' pada gelombang yang sedang dibuka pada Situs.  

7. Setelah semua proses di atas diselesaikan, tunggu pengumuman lolos seleksi melalui SMS.

8. Seiring dengan maraknya informasi penipuan yang mengatasnamakan pendaftaran Prakerja gelombang 12 tahun 2021, pendaftaran hanya dilakukan di situs resmi www.prakerja.go.id.

Untuk itu pendaftar wajib mewaspadai infomasi hoaks yang beredar terkait pembukaan program Kartu Prakerja gelombang 12 karena pemerintah belum mengumumkan secara resmi pembukaannya.***(Safutra Rantona/cerdikindonesia.pikiran-rakyat.com)

 

Halaman:

Editor: Idam Rosyda Suha

Sumber: Cerdikindonesia PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah