Resep Soto Ayam Lamongan Jawa Timur, Simak Bahan dan Cara Memasak Lengkap Langkah Penyajiannya

- 11 Desember 2023, 09:05 WIB
Resep Soto Ayam Lamongan Jawa Timur, Simak Bahan dan Cara Memasak Lengkap Langkah Penyajiannya
Resep Soto Ayam Lamongan Jawa Timur, Simak Bahan dan Cara Memasak Lengkap Langkah Penyajiannya /Tangkap layar YouTube.com/tri pujis

HALOYOUTH - Soto adalah makanan khas Indonesia yang kaya akan bumbu dan rempah rempah khas Indonesia.

Salah satunya, soto khas Lamongan Jawa Timur yang mudah untuk di jumpai di sepanjang jalanan di Indonesia.

Soto Lamongan ini selalu disajikan dengan bubuk berwarna kuning oranye yang disebut koya udang. Dibuat dari gerusan halus kerupuk udang. Makanya kuah soto Lamongan akan jadi sedikit kental dan gurih luar biasa setelah diaduk dengan koya.

Baca Juga: Gurih! Resep Tumis Kangkung Bumbu Tauco, Gampang Buatnya Enak Rasanya, Simak Bahan dan Cara Memasak

Resep Soto Ayam Lamongan Jawa Timur

Berikut bahan dan cara membuat soto Lamongan yang gurih dan sedap di lidah:

Bahan:

1 ekor (1 kg) ayam kampung

2 liter air

Halaman:

Editor: Nurhendra Wibowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x