Contoh Sambutan Pidato Bebasan Cilegon Banten untuk Acara Pemberian Nama Bayi atau Akikah

- 3 Desember 2023, 02:04 WIB
Ilustrasi bayi imut
Ilustrasi bayi imut /Tawny Nina Botha from Pixabay /

HALOYOUTH - Pemberian nama bayi atau walimatul tasmiyah merupakan syukuran dengan menggelar perjamuan makanan untuk peresmian dalam pemberian nama anak yang baru lahir.

Di kalangan masyarakat Indonesia umumnya dam khususnya masyarakat cilegon, walimatul tasmiyah biasa diadakan berbarengan dengan walimatul aqiqah.

Walimatul akikah adalah syukuran atas kelahiran anak yang diakikah dengan memotong hewan ternak. Untuk bayi laki-laki disunahkan memotong dua ekor kambing sedangkan untuk bayi perempuan cukup dengan satu ekor kambing.

Berikut ini contoh sambutan pidato bebasan cilegon Banten untuk acara pemberian nama bayi atau akikah.

Baca Juga: Contoh Pidato Bebasan Cilegon Banten Sambutan Pelepasan Jenazah Lengkap dengan Mukadimahnya

Assalamualaikum Wr. Wb.

الْحَمْدُ ِللهِ الَّذِيْ أَنْعَمَنَا بِنِعْمَةِ اْلإِيْمَانِ وَاْلإِسْلاَمِ. وَنُصَلِّيْ وَنُسَلِّمُ عَلَى خَيْرِ اْلأَنَامِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى اَلِهِ وَصَحْبِهِ أَجْمَعِيْنَ أَمَّا بَعْدُ

Bacaan latin: Alhamdulillaahi-lladzi an'amanaa bini'matil iimaan wal-islaam. Wa nusholli wa nusallimu 'alaa khoiril-anaam, sayyidina Muhammadin wa 'ala aalihi wa sohbihi ajma'iin, amma ba'du.

فَقَدْ قَالَ اللهُ تَعَالىَ فِى الْقُرْآنِ الْكَرِيْمِ. اَعُوْذُبِاللهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْمِ. بِسْمِ اللهِ الرَّحْمنِ الرَّحِيْمِ.

Halaman:

Editor: Bakri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x