Sebelum Menyesal, Cari Tahu Kultur Kuliah di Amerika Serikat dan Asia Yuk!

- 10 Juni 2021, 16:37 WIB
Ilustrasi kampus
Ilustrasi kampus /Pixabay/Nicolayhg

HALOYOUTH - Menempuh pendidikan tinggi di Amerika Serikat dan Asia merupakan mimpi dan tantangan besar bagi mahasiswa.

Namun, hal ini bisa menjadi momen untuk melatih kemandirian dan mengasah kemampuan berbahasa asing misalnya bahasa Inggris sebagai bahasa internasional.

Sebelum memutuskan kuliah di luar negeri, para calon mahasiswa harus mencari informasi sebanyak mungkin tentang negara yang akan menjadi tempatnya menimba ilmu.

Baca Juga: Curhatan Calon Jemaah Haji Menunggu 10 Tahun Hingga Sakit-sakitan : Udah Kecewa Satu Kali Sekarang Kecewa Lagi

Berikut ini beberapa perbedaan kultur perkuliahan antara AS dan Asia.

Dosen di AS rata-rata sangat ramah dan terbuka. Terbiasa dipanggil nama tanpa embel-embel gelar kehormatan.

Uniknya, dosen tidak pernah membuat daftar hadir mahasiswa secara khusus tapi selalu menghargai waktu.

Baca Juga: H-16 Skinny Indonesia 24, Andovi da Lopez dan Jovial da Lopez dapat Momen Bagus Bersama Bapak Joko Widodo

Sedangkan, dosen di Asia sangat dihargai karena memang menjunjung tinggi budaya timur untuk hal kesopanan dan adat.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Instagram @kobieducation


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x