Kenali Penyakit Jantung, Ini Gelaja dan Penyebab

- 16 Desember 2021, 13:42 WIB
Ilustrasi jantung sehat.
Ilustrasi jantung sehat. /Pexels.com/Karolina Grabowska

HALOYOUTH - Penyakit jantung adalah Penyakit yang di sebabkan karena terjadinya penyumbatan dalam pembulu darah. Penyakit jantung juga dapat disebabkan oleh infeksi atau kelainan dari lahir.

Jantung memiliki otot yang terbagi menjadi empat ruang. Dua ruang terletak di bagian atas, yaitu atrium (serambi) kanan dan kiri.

Dua ruang lagi terletak di bagian bawah, yaitu ventrikel (bilik) kanan dan kiri.

Jantung berfungsi mengalirkan darah ke seluruh tubuh. Siklus peredaran darah tersebut terjadi secara berulang-ulang.

Baca Juga: Tak Banyak yang Tahu, Inilah Deretan Manfaat Bunga Telang untuk Kesehatan dan Cara Membuatnya

Yang sering terjadi dan banyak kasusnya adalah penyakit jantung koroner yang di sebabkan penyempitan di pembuluh darah.

Gejala penyakit jantung dapat dilihat dari jenis penyakit jantung yang di alami. Namun, gejala yang biasanya sering muncul ketika menderita penyakit jantung adalah:

Nyeri dada seperti di tekan, Sesak napas, Pembengkakan di tungkai, Lemas, bahkan bisa sampai Pingsan.

Baca Juga: Waspada! Tanda-tanda Awal Diabetes Usia Muda yang Tidak di Sadari, Menurut Clarin Hayes

Halaman:

Editor: Adi Riyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah