Penting! Berikut Manfaat Buah Zaitun yang Harus Kamu Tahu, Diantaranya Bisa Untuk Kecantikan

- 8 Januari 2022, 13:08 WIB
ilustrasi buah zaitun
ilustrasi buah zaitun /Pixabay/

 

HALOYOUTH - Selain dapat dikonsumsi secara langsung, buah zaitun juga bisa dimanfaatkan minyaknya.

Minyak zaitun kaya akan kandungan senyawa dan vitamin, seperti, lemak tak jenuh, antioksidan, vitamin K, dan omega3.

Terdapat juga didalam buah zaitun seperti zat besi, kalsium dan kalium, meski kandungan dari ketiga tergolong rendah.

Tanaman buah zaitun juga dapat hidup ribuan tahun lamanya, oleh karena itu, sejak dulu minyak zaitun dipercaya sebagai tanaman obat, dan kini banyak peneliti yang telah membuktikannya.

Baca Juga: Penasaran? Ini Penyebab Munculnya Jerawat saat Mentruasi Beserta Cara Pencegahannya Menurut Ahli Dermatolog

Minyak zaitun merupakan hasil dari penggilingan atau pemerasan buah zaitun hingga mengeluarkan minyak.

Selain dapat ditambahkan sebagai campuran makanan, minyak zaitun juga banyak dimanfaatkan sebagai campuran bahan dalam produk kecantikan.

Dilansir haloyouth dari situs arahkata.pikiran-rakyat.com, pada sabtu, 8 januari 2022. Inilah berbagai manfaat minyak zaitun:

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: arahkata.pikiran.rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x