4 Metode Kuasai Berpidato, Dijamin Lancar Simak, Berikut Ini Caranya

- 9 April 2022, 09:33 WIB
Kuasai 4 Metode dalam Penyampaian Pidato, dijamin lancar simak berikut ini...
Kuasai 4 Metode dalam Penyampaian Pidato, dijamin lancar simak berikut ini... /mohamed_hassan/pixabay/

2. Metode Hafalan

Teknik berpidato dengan metode hafalan ini membutuhkan daya ingat yang tinggi, maka perlu di ingat dari berbagai poin poin Penting yang akan disampaikan.

3. Metode Impromtu

Metode yang digunakan dalam berpidato secara serta merta atau spontanitas dari pembicara, orang yang menggunakan metode ini sudah berpengalaman dan memiliki daya pengetahuan yang luas.

Baca Juga: Jangan Salah! Inilah Mitos dan Fakta Seputar Vaksin

4. Metode Ekstemporan

Metode ini pembicara harus menyiapkan catatan catatan penting secara garis besar untuk memudahkan dalam penyampaian secara teratur dan sistematis.

Demikian beberapa metode dalam penyampaian berpidato semoga menjadi pembicara yang baik dihadapan umum.***

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah