3 Jenis Minuman yang Bisa Tingkatkan Kesehatan Otak, Nomor 1 Paling Mudah Ditemui di Indonesia

- 24 April 2022, 16:32 WIB
Ilustrasi teh/JillWelllington/Pixabay
Ilustrasi teh/JillWelllington/Pixabay /

HALOYOUTH- Berikut ada beberapa jenis minuman yang bermanfaat untuk meningkatkan kesehatan otak.

Minuman-minuman ini ternyata mengandung nootropik, antioksidan, hingga probiotik.

Minuman tersebut diantaranya yaitu ada kopi, kombucha, hingga teh hijau.

Berikut dikutip haloyouth.com dari kanal YouTube Sehat Secara Alami yang diunggah pada, 26 Maret 2022.

Baca Juga: Kebiasaan Membeli Baju Baru Menjelang Lebaran, Apakah Itu Wajib? Begini Penjelasannya Menurut Islam

Inilah 3 jenis minuman yang dapat meningkatkan kesehatan otak.

1. Kopi

Minuman yang dapat meningkatkan kesehatan otak yang pertama yaitu kopi.

Kopi termasuk nootropik suplemen atau obat alami yang memiliki efek menguntungkan pada fungsi otak.

Walaupun sebagian besar manfaat yang didapat berasal dari kafein.

Dalam hal tersebut meskipun kopi mengandung senyawa lain seperti asam klorogenat antioksidan, yang dapat memperngaruhi otak.

Dalam hal tersebut juga sebuah ulasan mencatat bahwa kafein dapat meningkatkan fokus, kewaspadaan waktu, reaksi, dan memori dalam dosis 40 sampai 300 mg.

Hal tersebut setara dengan 0,5 sampai 3 cangkir atau 120-780 ml kopi, perlu diketahui bahwa kafein aman pada kadar hingga 400 mg perhari atau sekitar 4 cangkir 945 ml kopi.

Baca Juga: Perlu Diketahui! Inilah 5 Jenis Makanan yang Harus Dihindari oleh Penderita Darah Rendah atau Hipotensi

2. Teh Hijau

Minuman yang dapat meningkatkan kesehatan otak yang kedua yaitu teh hijau.

Dalam hal tersebut kandungan kafein pada teh hijau jauh lebih rendah dari pada kopi, namun teh hijau juga mengandung senyawa nootropik yang dapat menjanjikan.

Dua senyawa tersebut yaitu L-theanine dan epigallocatechin gallate, studi menunjukkan bahwa L-theanine dapat meningkatkan relaksasi.

L-theanine yang dikombinasikan dengan kafein dapat meningkatkan fokus.

Dalam hal tersebut sebuah review terhadap 21 penelitian pada manusia, menemukan bahwa teh hijau secara keseluruhan dapat mendukung fokus, perhatian, dan memori.

Baca Juga: 6 Jenis Buah dan Sayuran Tinggi Kaya Kandungan Air, yang Dapat Memenuhi Kebutuhan Nutrisi Tubuh

3. Kombucha

Minuman yang dapat meningkatkan kesehatan otak yang ketiga yaitu kombucha.

Kombucha adalah salah satu minuman fermentasi yang biasanya dibuat dari teh hijau atau teh hitam, yang ditambah dengan buah atau tumbuhan.

Manfaat utamanya yaitu memasukkan bakteri menguntungkan atau prebiotik ke usus.

Secara teoritis kesehatan usus yang lebih baik dapat meningkatkan fungsi otak, melalui proses otak yaitu jalur komunikasi dua arah antara usus dan otak.

Baca Juga: Lezat, Empuk, dan Menggugah Selera! Resep Bistik Sapi Persiapan untuk Lebaran

Namun dalam hal ini masih sedikit penelitian yang mendukung bahwa minum kombucha khusus untuk meningkatkan fungsi otak.

Demikian itulah beberapa penjelasan dari 3 jenis minuman yang dapat meningkatkan kesehatan otak.

Semoga darI penjelasan tentang 3 jenis minuman yang baik untuk meningkatkan kesehatan otak tersebut, bisa bermanfaat.*** 

Editor: Mukhamad Rozali

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah