Hati-hati Warga di Sumatra! BMKG Bongkar Daerah yang Berpotensi Diterjang Bencana Alam

- 21 Oktober 2020, 11:32 WIB
Ilustrasi bencana alam
Ilustrasi bencana alam /Pixabay.com / Hermann/

HALOYOUTH.COM - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) kembali memberikan peringatan soal potensi adanya bencana alam yang bisa menerjang Indonesia.

Bencana alam yang bisa menerjang seperti banjir hingga tanah longsor.

Bahkan BMKG membongkar daerah mana saja yang bisa diterjang bencana alam tersebut.

Baca Juga: Ramalan Bencana Alam Dibongkar Oleh Paranormal Kondang, Seret Bencana di Sumatra hingga Kalimantan

Tiga wilayah diperingati Kepala Pusat Data Informasi dan Komunikasi Kebencanaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Raditya Jati untuk tetap waspada.

Hal itu terkait adaya potensi bahaya hidrometeorologi seperti hujan lebat.

Tak hanya itu, peringatan bencana dini seperti banjir, banjir bandang, tanah longsor dan angin kencang bisa saja sewaktu-waktu terjadi.

Ada pun ketiga provinsi tersebut yakni Bengkulu, Sumatera Selatan dan Lampung.

Baca Juga: Apakah Anda Punya? 10 Bunga Termahal di Dunia yang Harganya dari Puluhan Ribu Sampai Tak Ternilai

Halaman:

Editor: Purnama

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x