11 Manfaat Terapi Air Dingin yang Jarang Diketahui Manfaatnya, Ternyata Bisa Bikin Tubuh Seperti Ini

- 24 Maret 2021, 07:00 WIB
11 Manfaat Terapi Air Dingin yang Jarang Diketahui Manfaatnya
11 Manfaat Terapi Air Dingin yang Jarang Diketahui Manfaatnya /PIXABAY/

Baca Juga: Sinopsis Film The Call yang Sempat Tayang di Bioskop Trans TV, Aksi Petugas Operator Menyelamatkan Remaja

Penggunaan es serut atau gel dingin dapat membantu mengurangi cedera muskuloskeletal akut seperti keseleo pergelangan kaki.

Sebuah penelitian telah menunjukkan bahwa ketika kompres es dioleskan langsung pada pergelangan kaki yang cedera selama 20-30 menit, dapat mengurangi rasa nyeri keseleo dan membantu perbaikan sel lebih dini.

6. Meredakan asma

Perendaman air dingin meningkatkan fungsi pernafasan, terutama pada penderita asma dan penyakit paru obstruktif kronik.

Terapi ini membantu meningkatkan laju metabolisme, konsumsi oksigen, dan fungsi otot pernapasan, sehingga memperbaiki gejala asma.

Beberapa penelitian menyebutkan bahwa berenang di musim dingin dapat membantu meredakan sakit asma pada perenang.

7. Mengurangi berat badan

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa paparan dingin dapat membantu mengaktifkan jaringan adiposa cokelat.

Jaringan adiposa cokelat merupakan organ termogenik utama untuk meningkatkan produksi panas dalam tubuh dengan cepat.

Halaman:

Editor: Purnama

Sumber: webMD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah