Kamu Harus Tahu, Ini Dia Manfaat Daun Kelor, Simak di Sini Penejelasannya

- 8 Januari 2022, 13:13 WIB
ilustrasi daun kelor
ilustrasi daun kelor /Pixabay/

HALOYOUTH - Daun kelor ternyata memiliki banyak manfaat, salah satunya untuk meningkatkan imun bagi tubuh.

Daun kelor ialah tumbuhan yang berakar tunggal. Tumbuhan ini memiliki bentuk daun yang sangat kecil dengan morfologi daun yang majemuk menyirip ganda.

Masyarakat percaya bahwa tumbuhan kelor ini ada kaitanya dengan hal mistis. Tumbuhan kelor sering kali di pakai untuk mengusir makhluk halus, menghilangkan susuk dan yang lainya.

Selain itu, daun kelor juga dapat dijadikan sebagai jamu dan olahan makanan lainya.

Dilansir haloyouth dari situs bima.pikiran-rakyat.com pada
Sabtu, 8 Januari 2022. Jamu kelor ini banyak dibuat oleh masyarakat Blora. Tepatnya di Desa Sendangrejo, Kecamatan Bogorejo, Blora, Jawa Tengah.

Baca Juga: Penasaran? Ini Penyebab Munculnya Jerawat saat Mentruasi Beserta Cara Pencegahannya Menurut Ahli Dermatolog

Mereka biasa menyebutnya dengan sebutan wedang kelor. Salah satu orang yang memproduksi wedang kelor ini adalah Kartini. Tidak hanya dikonsumsi sendiri, tetapi juga untuk memenuhi pesanan orang-orang di Jawa Timur.

Cara membuatnya pertama daun kelor diproses menjadi serbuk. Kemudian diberi rempah seperti jahe, alang-alang, daun salam, kayu manis dan daun pandan lalu diblender hingga keluar ampasnya.

Kemudian, ampasnya diperas dan diblender ulang sebanyak 2 kali. Setelah itu direbus dengan campuran 1 kilogram gula dan air 2 gayung. Proses perebusan dilakukan sampai mengental dan mengkristal.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: bima.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x