Mengejutkan, Banyak Disepelekan Inilah 3 Manfaat Petai Cina untuk Kesehatan Tubuh

- 20 Maret 2022, 13:20 WIB
Ilustrasi gula darah tinggi./
Ilustrasi gula darah tinggi./ /Unsplash / Towfiqu barbhuiya/

HALOYOUTH – Tanaman ini biasa hidup didaerah tropis, bahkan tanaman ini yang berperan untuk pengobatan tradisional adalah bijinya serta daunnya.

Adapun tanaman ini memilki bentuk serupa dengan petai tetapi berukuran lebih kecil, tanaman ini memilki nama ilmiah leuaena glauca sangat populer dengan sebutan petai cina bahkan mempunyai manfaat dan kahsiat yang baik untuk kesehatan tubuh.

Tak hanya itu, kandungan yang terdapat dalam petai cina ialah vitamin A, vitamin Cc, zat besi, fosfor, kalsium, dan sejenisnya. Petai cina telah mengandung zat anti oksidan seperti tanim, flavonoid, mimosin, leukanoul, saponin, dan sebagainya.

Berikut adalah manfaat dan khasiat petai cina yang baik untuk kesehatan tubuh. Dilansir Haloyouth.com dari berbagai sumber pada Minggu, 20 Maret 2022.

Baca Juga: Kamu Harus Tahu Jenis Kurma dan Manfaat Terhadap Kesehatan Tubuh, Simak di Sini

1. Mengontrol Kadar Gula Darah

Memiliki resiko gula darah maka segera dikontrol secara rutin, apabila tidak dikontrol dan dibiarkan begitu saja maka akan menimbulkan komplikasi dan kerusakan di berbagai macan orang tubuh.

Berdasarkan sebuah studi kandungan yang terdapat dalam petai cina mempunyai peranan penting untuk menurunkan kadar gula darah.

2. Mengatasi Bengkak

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x