5 Cara Ampuh Meredakan Sakit Kram Kaki Saat Tidur, Simak Penjelasannya!

- 16 Mei 2022, 22:18 WIB
Ilustrasi keran kaki / pixabay/ Muchaielcros267
Ilustrasi keran kaki / pixabay/ Muchaielcros267 /

HALOYOUTH - Banyak orang yang merasakan kram kaki saat tidur, keram kaki merupakan kejang pada otot kaki yang sangat menyakitkan.

Datangnya kram kaki saat tidur sangat menggangu terhadap kenyamanan tidur seseorang.

Kram kaki bisa disebabkan karena banyak faktor, beberapa faktor penyebab kram kaki sebagai berikut:

Baca Juga: 7 Manfaat Rumput Teki Untuk Kesehatan, Bisa Obati Sakit Gigi

1.Gangguan pembuluh darah

2.Stres

3.Olahraga terlalu berat

4.Duduk terlalu lama atau dengan posisi yang tidak tepat.

5.Minum obat-obatan tertentu, misalnya obat diuretik, gabapentin, naproxen, pregabalin

Halaman:

Editor: Mukhamad Rozali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x