Panjang Umur dengan Rutin Berjalan Kaki Selama 30 Menit Setiap Harinya, Simak Penjelasan Berikut Ini

- 10 Agustus 2022, 15:11 WIB
Ilustrasi jalan kaki.
Ilustrasi jalan kaki. /Pixabay/Fotorech

HALOYOUTH - Berjalan merupakan salah satu cara berpindah tempat yang dilakukan oleh hewan darat yang berkaki atau manusia.

Berjalan biasanya lebih lambat dibandingkan berlari dan gaya jalan lainnya.

Jalan kaki setiap hari bisa membuat kita lebih sehat, seperti dikutip dari kanal YouTube Ganti Chanel dengan judul'11 Manfaat Jalan Kaki 30 Menit Tiap Hari, Bisa Turunkan Berat Badan Lho' yang diunggah pada 4 Maret 2021.

Berikut beberapa manfaat jalan kaki, diantaranya:

1. Menurunkan berat badan

Penyakit yang mempengaruhi sendi dan cenderung memiliki berat badan berlebih dianjurkan sering berjalan kaki untuk membakar kalori dan membuat peredaran darah lancar.

Baca Juga: Mandi Diwaktu Ini Bisa Sebabkan Kematian, Hindari Ya!

2. Meningkatkan kekebalan tubuh dan menghilangkan stres

Berjalan kaki merupakan alternatif yang lebih baik untuk menghilangkan stres dan merubah suasana hati, apalagi berjalan bersama dan bisa bersosialisasi.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x