3 Manfaat Wortel Untuk Kesehatan, Selain Baik Bagi Mata Buah Ini Juga...

- 5 Mei 2024, 22:27 WIB
3 Manfaat Wortel Untuk Kesehatan, Selain Baik Bagi Mata Buah Ini Juga...
3 Manfaat Wortel Untuk Kesehatan, Selain Baik Bagi Mata Buah Ini Juga... /Jonathan Pielmayer

HALOYOUTH - Wortel adalah sayuran yang kaya akan nutrisi dan memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, sayuran ini mengandung berbagai vitamin dan mineral seperti vitamin A, K, C, B6, potasium dan beta karoten yang sangat bermanfaat untuk tubuh.

Berikut 3 manfaat kesehatan yang bisa didapatkan dengan mengonsumsi wortel:

1. Menjaga Kesehatan Mata 

Wortel mengandung vitamin A yang sangat penting untuk kesehatan mata, dimana vitamin A merupakan nutrisi yang penting bagi kesehatan retina yang berfungsi untuk penglihatan.

Selain itu, vitamin A juga dapat membantu mempertahankan kesehatan selaput lendir mata dan melindungi mata dari infeksi, selain vitamin A wortel juga mengandung beta karoten yaitu pigmen yang memberikan warna oranye pada wortel.

Beta karoten dapat diubah menjadi vitamin oleh tubuh, jadi selain mengandung vitamin A langsung wortel juga membantu tubuh dalam memproduksi vitamin A, beta karoten pada wortel juga dapat melindungi mata dari kerusakan akibat radiasi UltraViolet.

Baca Juga: 3 Manfaat Daun Pandan Untuk Kesehatan dan Kecantikan, Salah Satunya Dapat Mengurangi Stres

Kekurangan vitamin A dapat menyebabkan masalah pada penglihatan seperti rabun malam, kekeringan pada mata dan infeksi, oleh karena itu mengonsumsi wortel secara teratur dapat membantu menjaga kesehatan mata dan mencegah masalah pada penglihatan.

2. Menjaga Kesehatan Jantung 

Kandungan potasium pada wortel dapat membantu menurunkan tekanan darah dan mengurangi risiko penyakit jantung, potasium adalah mineral yang penting untuk menjaga keseimbangan elektrolit dalam tubuh dan dapat membantu menurunkan tekanan darah.

Dengan mengurangi efek natrium pada tubuh, tekanan darah yang tinggi dapat meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke dan masalah kesehatan lainnya, selain potasium wortel juga mengandung serat yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dalam darah.

Baca Juga: 5 Manfaat Daun Salam Untuk Kesehatan, Nomor 1 Dapat Menurunkan Stres dan Kecemasan

Halaman:

Editor: Saepudin Bahri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah