Tidak ada Kuota Haji bagi Indonesia, Netizen Dihebohkan dengan Ajakan Umroh Virtual Bayar 175ribu

- 13 Juni 2021, 21:37 WIB
Pamflet Ajakan Umroh Virtual
Pamflet Ajakan Umroh Virtual /BPKH.co.id/

HALOYOUTH - Indonesia sebagai Negara mayoritas muslim yang dilihat dari segi geografis nya dengan menempati urutan ke empat jumlah penduduk terbanyak di dunia.

Hal yang sangat mendasari bahwa Indonesia berpotensi untuk melakukan ibadah haji.

Sebagaimana tertera pada rukun Islam ke lima yang menyebutkan "naik haji bagi yang mampu". 

Mampu di sini adalah mampu dalam segi fisik, biaya, mental dan sebagainya.

Ibadah haji pada umumnya dilaksanakan dengan mendatangi Ka'bah secara langsung.

Namun pada tahun 2019 Indonesia dihujani wabah mematikan yaitu Covid-19 dan tahun ini Indonesia dikabarkan tidak mendapatkan kota haji dari Pemerintah Arab Saudi karna Pandemi

Baca Juga: Tanggapi Polemik Pembatalan Haji 2021, Menag Yaqut: Keputusan Arab Saudi Senafas dengan Semangat Indonesia

Covid-19 memang tidak terlihat namun ia sangat ganas hingga bisa membuat orang meninggal.

Datangnya Covid-19 membuat Indonesia harus terkurung di kandangnya masing-masing.

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: BPKH


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah