3 Jenis Program Latihan Fitnes Sesuai Kesibukan, Bisa Bikin Tubuh Atletis Seperti Hugh Jackman

- 10 November 2023, 20:35 WIB
3 Jenis Program Latihan Fitnes Sesuai Kesibukan, Bisa Bikin Tubuh Atletis Seperti Hugh Jackman
3 Jenis Program Latihan Fitnes Sesuai Kesibukan, Bisa Bikin Tubuh Atletis Seperti Hugh Jackman /xmenmovies.fandom.com

HALOYOUTH - Olahraga adalah kebutuhan setiap orang untuk menjaga kesehatan dan meningkatkan kualitas hidup secara spesifik. Karenanya, sekadar mencontoh program latihan orang lain tidak dapat memberikan hasil yang optimal. Kamu harus memahami kesibukanmu dan tujuan dibentuknya sebuah program latihan.

Salah satu program latihan yang bisa kamu jalani adalah program latihan beban. Aktivitas ini bisa dilakukan dengan memanfaatkan beban tubuh maupun alat latihan beban.

Tetapi terkadang kesibukan menjadi kendala untuk pergi ke gym dalam frekuensi waktu yang ideal membuat keinginan memiliki tubuh atletis gagal total.

Baca Juga: 3 Gaya Hidup Ini Bikin Lemak AUTO Hilang dan Tubuh Menjadi Ideal dan Fit 

Namun jika menggunakan program yang sesuai, semua orang bisa membuat tubuh terlihat layaknya aktor Hugh Jackman atau Tony dalton.

3 Jenis Program Latihan Sesuai dengan Kesibukan

1. Upper and Lower Split

Dalam metode latihan ini, kamu melatih otot tubuh bagian atas pada satu sesi dan memainkan otot tubuh bagian bawah di sesi lainnya. Program ini sangat cocok bagi kamu yang sempat ke gym empat kali dalam sepekan.

Contoh Upper and Lower Split misalnya hari Senin melatih otot tubuh bagian atas, lalu pada Selasa melatih seluruh otot bagian bawah.

Halaman:

Editor: Nurhendra Wibowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x