Jangan Anggap Remeh! Selain Untuk Penyedap Rasa, Ini 6 Manfaat Biji Ketumbar Bagi Kesehatan

- 8 Januari 2022, 15:17 WIB
Ilustrasi ketumbar.
Ilustrasi ketumbar. /Pixabay.com/PDPics/

HALOYOUTH - Buah Ketumbar, pasti kamu tidak asing lagi mendengar kata ketumbar ini, karena biasanya ketumbar ini lebih sering digunakan sebagai bumbu dapur untuk melengkapi cita rasa masakan.

Ketumbar merupakan salah satu makanan dan tanaman herbal yang kaya nutrisi dan banyak vitamin di dalamnya, Mulai dari daun, batang, dan bijinya memiliki aroma khas yang sangat menyengat.

Ketumbar juga tidak hanya dijadikan bumbu dapur saja akan tetapi, ketumbar juga kaya akan zat besi yang dapat membantu dan melancarkan predaran darah dalam tubuh lho.

Apa saja sih manfaat kesehatan yang diperoleh dari ramuan ketumbar, berikut 6 kegunaanya yang di rangkum Haloyouth.com dari berbagai sumber.

Baca Juga: 3 Manfaat Konsumi Tomat, Nomo 2 Mencegah Kanker

1. Mengurangi Peradangan Kulit

Sebuah penelitian yang dipublikasikan dalam Journal of the German Society of Dermatology menunjukkan bahwa minyak ketumbar memiliki sifat anti-inflamasi. Hal ini bisa dikatakan bahwa ketumbar dapat mengurangi masalah peradangan kulit.

2. Ampuh Turunkan Kadar Kolesterol

Biji ketumbar mengandung asam linoleat, asam oleat, asam palmitat, asam stearat dan asam askorbat atau vitamin C.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah