Jangan Mandi Setelah Melakukan 4 Kegiatan Ini, Bahayanya Nggak Main-main

- 5 Maret 2022, 10:10 WIB
Ilustrasi mandi sekali sehari yang menyehatkan.
Ilustrasi mandi sekali sehari yang menyehatkan. /Pixabay.com/sasint

HALOYOUTH - Pernahkah Anda berpikir tentang kapan waktu mandi yang baik? Sebagian dari Anda mungkin pernah berpikir akan hal ini.

Aktivitas mandi ternyata tidak boleh dilakukan semau-maunya atau kapan saja. Ada aturannya, jadi kamu yang sering dilarang mandi tengah malam atau diwajibkan mandi pada pagi hari, ada juga alasan di baliknya

Dikutip dari Instagram @nyantaisehat. berikut waktu yang dilarang untuk mandi sebab bisa berbahaya bagi kesehatan.

1. Mandi Setelah Makan

Darah akan fokus pada pencernaan setelah makan. Jika mandi setelah makan, pembuluh darah akan mengembang dan mengulang kembali fungsinya.

Baca Juga: Kebiasaan Orang Jepang yang Patut di Contoh oleh Kita

Hal ini yang membuat sirkulasi darah dalam sistem pencernaan terganggu.

2. Langsung Mandi Setelah Beraktivitas

Setelah beraktivitas haruslah istirahat terlebih dahulu, entah itu aktivitas otak atau otot. Jika langsung mandi setelah beraktivitas , hal ini akan mengakibatkan kurang darah di bagian hati dan dada yang akan membuat pingsan.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x