Selain Manis, Buah Mangga Bisa Tambah Berat Badan Jika Dikonsimsi, Ini Penjelasannya

- 12 Maret 2022, 14:13 WIB
Selain Manis, Buah Mangga Bisa Tambah Berat Badan Jika Dikonsimsi, Ini Penjelasannya
Selain Manis, Buah Mangga Bisa Tambah Berat Badan Jika Dikonsimsi, Ini Penjelasannya /Pixabay/

Rasa yang dimiliki buah mangga bisa manis, masam dengan banyak kandungan air dan berbau kuat sampai lemah.

Buah mangga menjadi salah satu makanan untuk menambah berat badan, karena buah yang berwarna dagingnya kuning itu mengandung sejumlah zat yang berguna untuk meningkatkan massa tubuh.

Setiap dari 100 gram mangga mengandung 70 kalori dan 16,5 gram karbohidrat.

Tidak hanya itu, kandungan gula yang cukup banyak pada mangga juga menjadi salah satu alasan mengapa buah mangga cocok untuk dikonsumsi jika ingin berat badan bertambah.

Jadi untuk kamu yang ingin menaikan berat badan buah mangga adalah buah yang sangat cocok untuk dikonsumsi.***

Halaman:

Editor: Adi Riyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah