Kamu Harus Tahu, Inilah Waktu Organ Tubuh Manusia Bereaksi

- 14 Maret 2022, 14:11 WIB
Ilustrasi tubuh.
Ilustrasi tubuh. /Pixabay/www_slon_pics

Jam 11.00-13.00 Jantung bekerja keras. disarankan mengurangi aktifitas, fisik dan jaga emosi.

Jam 13.00-15.00 usus kecil akan memelihara keseimbangan cairan dengan mengedarkannya dalam tubuh.

Jam 17.00-19.00 ginjal menyaring racun untuk dibuang. wajar pada waktu ini sering buang air kecil.maka jangan sampai ditahan segera untuk lakukan.

Baca Juga: Tips Mudah Cara Membuat Sirup Batuk Herbal dari Rumah

Jam 23.00-03.00 hati membuang racun maka tidurlah agar proses menjadi maksimal.

Jam 03.00- 05.00 paru paru sedang melakukan detoksifikasi.artinya reaksi ini mengurangi kadar racun pada tubuh manusia.***

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: Instagram @retno_dietsehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah