Suka Makan Gorengan? Begini Tips yang Baik untuk Mengkonsuminya Menurut dr. Zaidul Akbar

- 18 Desember 2021, 16:50 WIB
Ilustrasi gorengan| Suka Makan Gorengan? Begini Tips yang Baik untuk Mengkonsuminya Menurut dr. Zaidul Akbar
Ilustrasi gorengan| Suka Makan Gorengan? Begini Tips yang Baik untuk Mengkonsuminya Menurut dr. Zaidul Akbar /Pexels/ Valeria Boltneva

HALOYOUTH - Gorengan merupakan salah satu makanan, yang sangat di gandrungi oleh orang-orang zaman sekarang. Entah itu dijadikan cemilan, ataupun sebagai teman untuk nasi.

Tetapi, kebanyakan orang yang suka makan gorengan, tak pernah memperhatikan dan memikirkan resiko apa yang akan terjadi terhadap kesehatan tubuhnya nanti.

Menurut penilaian dari dr. Zaidul Akbar, Kandungan minyak yang terdapat pada gorengan itu sangat banyak, dan dirasa akan membawa pengaruh yang tidak baik bagi tubuh.

Oleh sebab itu, bagi seseorang yang hendak memakannya, terlebih dahulu bersihkan minyak yang terdapat dalam gorengan, agar minyak tersebut tidak ikut masuk ke dalam perut.

Baca Juga: Rutin Minum Ini Setiap Pagi dan Malam! Dijamin Dalam Beberapa Bulan Bisa Hamil, Menurut dr. Zaidul Akbar

Ada juga beberapa tips baik saat akan memakan gorengan yang patut kita coba, agar tubuh selalu tetap sehat meskipun sering memakan gorengan, menurut dr. Zaidul Akbar.

Sebagaimana dikutip Haloyouth.com dari akun YouTube Perjalanan Berhijrah, ketika dr. Zaidul Akbar memberikan penjelasan tentang cara memakan gorengan yang baik.

Hal pertama yang harus dilakukan, menurut dr. Zaidul Akbar adalah, dengan membeli gorengan jenis apa saja, yang banyak mengandung minyak.

"Saya ingin tahu cara makan gorengan dok?, insya Allah kalau di kerjakan, anda tetep bisa makan gorengan dengan baik. Oke, antum beli gorengan, bakwan atau apa gitu kan, pokonya paling, minyaknya paling banyak lah, ya paling keren kan gitu," kata dr. Zaidul Akbar.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x