Suka Konsumsi Buah-buahan? Perhatikan Waktu Terbaik untuk Memakannya, Menurut dr. Zaidul Akbar

- 20 Desember 2021, 13:55 WIB
Suka Konsumsi Buah-buahan? Perhatikan Waktu Terbaik untuk Memakannya, Menurut dr. Zaidul Akbar
Suka Konsumsi Buah-buahan? Perhatikan Waktu Terbaik untuk Memakannya, Menurut dr. Zaidul Akbar /Pixabay / moritz320/

Baca Juga: Subhanallah! Inilah Segudang Manfaat yang Terdapat dalam Buah Pisang Menurut dr. Zaidul Akbar

Selain itu, dr. Zaidul Akbar juga mencontohkan buah kelapa, yang telah dikupas dari cangkangnya, akan teroksidasi oleh udara di sekitar, jika dibiarkan terlalu lama terbuka.

"Karena dia, ibarat kaya buah begini ya, jadi kalau bapak ibu lihat, gak usah jauh-jauh, kaya kelapa tadi, kelapa tadi, ketika anda buka sebentar saja, langsung teroksidasi," ungkap kembali dr. Zaidul Akbar.

Untuk itu, dr. Zaidul Akbar menyarankan jika seseorang ingin mendapatkan antioksidan dari buah kelapa, maka ketika dikupas harus segera diminum atau dimakan. 

"Maka kalau anda mau dapatkan antioksidannya, asam aminonya, jangan lama-lama dibiarkan, itu sebabnya makan kelapa paling baik kapan?, tek, tek, tek, tek, minum, selesai," tutur dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Bisa Bikin di Rumah! Inilah Tips Membuat Bubur Terbaik Tiada Tara Menurut dr. Zaidul Akbar

Terakhir, dr. Zaidul Akbar berpesan agar jangan menyimpan buah kelapa yang sudah dikupas, termasuk buah-buahan lainnya, ke dalam lemari pendingin, atau kulkas.

"Jangan di masukin ke kulkas atau apapun, jadi semakin kita paham kayak begini, semakin kita pengen sesering mungkin, mengkonsumsi yang kita petik dari pohon, jelas ya seperti itu," tutup dr. Zaidul Akbar.***

Halaman:

Editor: Adi Riyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah