SubhanAllah, Ini 6 Keutamaan Nuzulul Quran, Nomor 5 Ribuan Malaikat Turun ke Bumi

- 29 April 2021, 04:51 WIB
Hayati momen Nuzulul Quran pada Ramadhan tahun ini, siak intisari surat Al Alaq yang pertama diturunkan Allah SWT.
Hayati momen Nuzulul Quran pada Ramadhan tahun ini, siak intisari surat Al Alaq yang pertama diturunkan Allah SWT. /Pixabay/Afshad

HALOYOUTH - Kamu tentunya sudah mengetahui apa itu nuzulu quran yang biasa diperingati oleh umat islam pada 17 ramadhan.

Namun apakah kamu sudah tahu keutamaan dari nuzulul quran ini? Tentu ini juga harus diketahui agar nuzul quran tidak hanya menjadi rutinitas.

Tapi menjadi momen yang harus dipahami keutamaannya supaya menjadikan pribadi yang selalu bertambah keimanan.

SubhanAllah, berikut ini enam keutamaan nuzulul quran, di nomor lima ribuan malaikat turun ke Bumi.

Dikutip HALOYOUTH dari Priangan Timur News Jaringan Pikiran Rakyat dalam artikel "Diperingati Malam 17 Ramadhan, 28 April 2021, Ini Enam Keutamaan Nuzulul Quran" Berikut enam keutamaan nuzulul quran:

Pertama, Diampuni dosa seseorang yang menghidupkan malam Nuzulul Quran.

Dalam hadits Nabi Muhammad SAW pernah bersabda yang artinya:

"Barang siapa yang melaksanakan salat pada malam Nuzulul Quran karena iman dan mengharap pahala dari Allah Swt, maka dosa-dosanya yang telah lalu adakan diampuni,” (H.R Bukhari).

Ketiga, Malam Nuzulul Quran lebih baik dari seribu bulan.

Halaman:

Editor: Adi Riyadi

Sumber: PrianganTimurNews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x