Prabu Siliwangi Masuk Islam karena Mendengar Ayat ini? Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat!

- 27 Maret 2022, 09:40 WIB
  Ilustrasi Prabu Siliwangi raja Kerajaan Pajajaran
Ilustrasi Prabu Siliwangi raja Kerajaan Pajajaran / Screenshot Youtube Keramat Wali/

HALOYOUTH - Prabu Siliwangi merupakan Raja Padjajaran yang terkenal di kalangan masyarakat, karena kekuasaannya yang sangat luas.

Prabu Siliwangi bentaran kekuasaannya di awal abad ke-14 hingga di akhir abad ke-15, yaitu dari Banten sampai dengan ke ujung Jawa dan pada saat itu masih Hindu.

Di masa pemerintahannya yang masih Hindu, ketika Islam masuk itu luar biasa dan tidak ada pertentangan kata Ustadz Adi Hidayat, seperti dikutip HALOYOUTH.COM dari kanal YouTube 300 Tahun pada Minggu, 27 Maret 2022.

Baca Juga: Jangan Asal! Bacaan Doa Memotong Rambut Bayi atau Aqiqah 7 Hari Bayi Baru Lahir

Namun siapa sangka ternyata awal mula masuk islamnya Prabu Siliwangi karena mendengar bacaan ayat suci Al-quran.

Pada saat itu Prabu Siliwangi sedang inspeksi datang ke daerah Karawang, dan bertemu dengan Nyai Subang Larang.

"Daerah Karawang ditemukan seorang perempuan namanya Nyai Subang Larang sedang membaca al Quran," kata Ustadz Adi Hidayat.

Baca Juga: Mata Minus Akibat Layar Komputer, Begini Cara Mengatasinya Menurut dr. Zaidul Akbar

Nyai Subang larang itu diantara muridnya Syekh Quro. Syekh Quro itu nama aslinya syekh Hasanuddin. Ketika pulang dari Mekkah maka disebut Ummul Quro atau syekh Quro.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x