Resep Cara Buat Es Campur: Minuman Segar dan Sehat Cocok untuk Berbuka Puasa

- 4 April 2022, 16:47 WIB
Ilustrasi es campur.  Resep Cara Membuat Es Campur: Minuman Segar dan Sehat Cocok untuk Berbuka Puasa
Ilustrasi es campur. Resep Cara Membuat Es Campur: Minuman Segar dan Sehat Cocok untuk Berbuka Puasa /Instagram /@whitecancan

HALOYOUTH- Siapa sih yang tidak kenal dengan minuman satu ini, yups es campur, minuman yang banyak digemari oleh masyarakat.

Es campur adalah minuman alternatif ketika haus dahaga tiba, selain enak juga menyehatkan karena terdapat buah-buahan.

Selain itu, es campur juga cocok diminum saat buka puasa. Untuk pembuatannya pun mudah kok.

Dikutip haloyouth.com dari akun Facebook @resep dapur kanaya diunggah pada, 20 Februari 2022, berikut cara pembuatan es campur yang bikin segar di tenggorokan.

Baca Juga: Resep Mudah Membuat Kolak Pisang Kolang-kaling yang Wangi dan Enak, Cocok untuk Takjil Berbuka Puasa

Bahan-bahan:
- 200 gr Melon kuning
- 2 buah Kiwi hijau
- 8 btr Strawberry
- 200 grm jelly (nutrijel) rasa Leci, buat sesuai dikemasan
- 1 kaleng susu kental manis
- 200 ml simple sirup
- secukupnya es batu
- 1 buah kelapa muda, ambil airnya dan keruk dagingnya
- 1 L air matang

Langkah-Langkah pembuatannya:
1. Buat simple sirup dengan perbandingan 2:1, 200gr gula pasir + 100ml air rebus hingga mendidih dan gula cair, dinginkan.

Baca Juga: Anda Penggemar Jengkol? Wajib Coba Resep Olahan Semur Jengkol Satu ini yang Super Enak

2. Potong-potong buah sesuai selera. Jelly yang sudah dimasak, dinginkan. Potong-potong dadu.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Facebook


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x