6 Tips Menjaga Kebugaran yang Baik Ketika Bermain Sepakbola

- 15 Juli 2021, 20:46 WIB
6 Tips Menjaga Kebugaran yang Baik Ketika Bermain Sepakbola
6 Tips Menjaga Kebugaran yang Baik Ketika Bermain Sepakbola /Instagram/zahmuz12/

HALOYOUTH - Bermain sepakbola dengan kebugaran yang baik adalah idaman semua pemain sehingga dapat bermain maksimal.

Berikut kami sajikan 6 tips menjaga kebugaran yang baik ketika bermain sepakbola.

1. Latihan lari seminggu dua kali

Bagi pemain sepakbola, lari merupakan latihan dasar untuk menjaga stamina sekaligus memperkuat otot kaki dan paha.

Berlarilah minimal 2 kali dalam seminggu dan setiap kali melalukan lari harus menambah jarak.

Dengan latihan lari seseorang dapat membakar banyak lemak, paru-paru dipaksa menghirup banyak oksigen, otot-otot jantung terlatih, termasuk bisa meredakan stres yang dialami.

Baca Juga: 3 Cara Alami Putihkan Kembali Tangan dan Kaki Yang Belang Akibat Sinar Matahari

2. Latihan Pernafasan

Berenang dan menyelam air saat berlatih merupakan kewajiban bagi pemain sepakbola, selain untuk melatih kekuatan otot-otot tubuh, olahraga ini juga dapat meningkatkan kapasitas paru-paru, serta mengontrol pernapasan.

Halaman:

Editor: Rifqiyudin

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x