Presiden Jokowi Ijinkan Mudik Lebaran Tahun 2022, Siapkan 6 tips ini...

- 26 April 2022, 22:12 WIB
Ilustrasi mudik / 5 Syarat dan Kebijakan Mudik 2022 Menggunakan Kendaraan Pribadi, Pemudik Wajib Catat Ini!
Ilustrasi mudik / 5 Syarat dan Kebijakan Mudik 2022 Menggunakan Kendaraan Pribadi, Pemudik Wajib Catat Ini! /blende12/Pixabay

Tidak sedikit pemudik yang membawa barang hingga berlebih atau overload , maka Selalu perhatikan barang bawaan atau oleh-oleh, bawalah secukupnya dan tidak berlebihan.

Selain berbahaya untuk keselamatan diri, membawa barang bawaan berlebih bisa mengakibatkan kecelakaan dan membahayakan pengendara lain.

Baca Juga: Info Mudik Lebaran Gratis 2022, Berikut Syarat dan Link Pendaftaran

5. Sediakan Kotak P3K

Kotak P3K (Pertolongan pertama pada kecelakaan) selalu sediakan dalam kendaraan saat mudik untuk mengantisipasi jika terjadi hal-hal yang tidak diinginkan selama perjalanan.

Contoh dalam perjalanan seperti mabuk perjalanan, sakit kepala, sakit maagh, masuk angin dan lain sebagainya.

Bawalah selalu obat-obatan secukupnya yang dirasa dibutuhkan pada saat perjalanan nanti.

6. Persiapkan kondisi Tubuh

Mudik lebaran tentunya sesuatu yang melelahkan, karena akan menempuh perjalanan yang sangat panjang. Apalagi mudik ke kampung halamannya berada sangat jauh dari tempat tinggal.

Oleh sebab itu selalu jagalah kondisi kesehatan baik jasmani maupun rohani anda sebelum mudik lebaran.

Halaman:

Editor: Muhammad Jejen

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah