Apa Itu Agama Baha'i yang Disebut Menag Yaqut Cholil Qoumas? Ini Perbedaan Agama Baha'i dengan Islam

- 27 Juli 2021, 22:03 WIB
Agama Baha'i Bagian dari Islam? Viral hingga Warganet Heboh
Agama Baha'i Bagian dari Islam? Viral hingga Warganet Heboh /Pexels/Pixabay/

HALOYOUTH - Baru-baru ini publik dikejutkan dengan video Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas yang mengucapkan selamat Hari Raya Naw-Ruz 178 EB ke komunitas Baha'i disorot. Agama Baha'i ini diketahui merupakan agama baru yang bukan percabangan agama lain.

Netizen pun pertanyakan keberadaan agama tersebut, apakah telah resmi di Indonesia atau belum.

Netizen juga pertanyakan Menag Yaqut Cholil Qoumas dalam video yang memberikan ucapan selamat hari raya ke komunitas Baha'i Indonesia.

Baca Juga: Prediksi Starting Line Up Spanyol vs Argentina Olimpiade Tokyo 2020: Pedri Kembali Jadi Andalan La Furia Roja

Video tersebut tersebar viral di media sosial. Namun pada awalnya, video itu diunggah pada 26 Maret 2021 oleh akun YouTube Baha'i Indonesia.

Asal Mula agama Baha'i di Indonesia

Dikutip dari laman komunitas Baha'i Indonesia bahwa agama Baha'i masuk ke Asia Selatan dan Asia Tenggara melalui perjalanan dunia.

Jamal Effendi seorang yang dipilih oleh Bahau'llah untuk melakukan perjalanan ke India. Jamal Effendi tiba di India pada tahun 1875, dia juga mengunjungi Sri Lanka.

Kemudian ia ditemani oleh Sayyid Mustafa Rumi dan berkunjung ke Burma, Myanmar pada tahun 1878 dan Penang pada tahun 1883.

Halaman:

Editor: Nahrul Muhilmi

Sumber: Kemenag Bahai.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x